Lavizta Merupakan sebuah grup musik asal indonesia yang berdomisili di palembang. Grup musik ini dibentuk pada 09 september 2010. Anggotanya berjumlah 3 orang yaitu Yuan ( vokal ),Yudha ( gitar ) & madan ( bass ). tahun 2010 Lavizta merilis 3 single lagu dengan single andalan Meski Ku Terluka.band ini bergenre POP. Karya lagu lavizta menceritakan tentang pengalaman cinta. Pada tahun 2013 – 2016 lavizta vakum bermusik dan personil memutuskan fokus bekerja. Lavizta sempat menjalani tour sumatera disaat single Meski ku terluka sedang hits pada tahun 2010 – 2012. Grup musik ini pernah menjuarai festival Indie se-sumateraselatan di Event IRC Extravaganza Di tahun 2017 ini lavizta merilis single terbaru sebanyak 4 lagu dan masih bertemakan cinta. Hits single terbaru lavizta di luar konsep lagu lavizta sebelumnya. Dengan single terbarunya lavizta melepaskan kerinduan dan memenuhi kerinduan fans yang selalu menunggu setiap karya karya lavizta setelah vakumnya lavizta. Kekuatan vokal Yuan yang sudah menjadi ciri khas lebih di eksplore dalam lagu ini. Kekuatan tema tentunya menjadi andalan SEPERTI DIA. aransemenmemang terasa lain tapi disini Lavizta menunjukan kualitasnya sebagai yang ada di blantik musik indonesia saat ini. Untuk Hits single Lavizta “SEPERTI DIA” ini diharapkan dapat meramaikan industri musik di tanah air dan dapat mengobati kerinduan fans Lavizta di indonesia